Menimbang keadaan tersebut akhirnya saya coba cari-cari lagi tutorial yang bisa memuaskan hasrat saya. Keywordnya pun macam-macam. Mulai dari “Mengubah Win7 ke Ubuntu”, “Win 7 rasa Ubuntu” , “Tampilan Win7 dengan Ubuntu” dan lain-lain. Akhirnya nyasar ke Tahutek.net eh link downloadnya error. Saya coba searching lagi dan ternyata menemukan file Ubuntu Skin Pack 8.0.
File ini berbentuk aplikasi yang cukup diinstal layaknya aplikasi Windows lainnya, Doubleclick, next, next dan finish. Silahkan download filenya yah (sesuaikan dengan Win7 Installer 32/64 bit) :
Ubuntu Skin Pack 8.0 32bit
Ubuntu Skin Pack 8.0 64bit
Source : Softpedia.com
Sebelum memulai install Ubuntu Skin Pack, Disable terlebih dahulu User Account Controller. Caranya lihat di sini.
Setelah itu tutup semua aplikasi yang sedang dibuka, misalnya mas bro sedang membuka browser atau aplikasi Office mohon ditutup dulu yah.
Nah, silahkan masuk ke folder dimana file Ubuntu Skin Pack 8.0 disimpan.
Ekstrak file tersebut lalu jalankan dengan doubleclick.
Silahkan ikuti perintah yang ada dengan klik Next, Next hingga proses instalasi selesai dengan klik Finish
Setelah instalasi selesai klik menu pilihan Reboot
Dan lihat hasilnya tararaaaaaaaam
No comments:
Post a Comment