Banyak aplikasi downloader yang ada di
internet bahkan sampai berpuluh-puluh ratus aplikasi, bahkan banyak yang
belum di ketahui orang banyak, dari beberapa aplikasi yang pernah
mencoba akhirnya menemukan downloader berbasis GUI yang super cepat di
linux yaitu Prozgui. tau aplikasi ini dari milis ubuntu-indonesia salah
saru seseorang mencoba membandingkan prozgui dengan aria2 dan idm.
Mencoba menguji kecepatan unduh tiga downloader:1. Prozgui 2.0.7: 19 menit
Berkas yang diunduh adalah: http://kambing.ui.ac.id/iso/puppy/
2. Aria2 1.10.9: 23 menit
3. Internet Download Manager 6: 26 menit
Prozgui 2.0.7 sistem operasinya adalah Ubuntu Natty Gnome 3 dan
OpenSuse 11.4 Gnome 3.
Aria2 1.10.9 sistem operasinya adalah OpenSuse 11.4 Gnome 3.
Internet Download Manager sistem operasinya adalah Windows XP.
Ketiga downloader itu mengunduh dalam keadaan tunggal, artinya
downloader berjalan tanpa ada proses pengunduhan lain.
NB: Silakan Kawan-kawan menguji sendiri.
Terima kasih.
Hati berprasangka mungkin alahkah baiknya mencoba yang sebelum-belumnya menggunakan lftp versi terminal
dan yang terbilang handal untuk download tidak salahnya mencoba versi
GUI, cara installnya cukup mudah silahkan buka terminal dan tentunya
harus terkoneksi dengan internet, jalankan perintah berikut
sudo add-apt-repository ppa:alza/project sudo apt-get update sudo apt-get <a title="See also Install postgresql 8.4 and ejabberd-2.1.2 in ubuntu karmic" href="http://ahmadfaza.com/install-postgresql-8-4-and-ejabberd-2-1-2-in-ubuntu-karmic.html">install</a> prozguiselanjutnya buka aplikasinya di Applications → Internet → Prozgui Faster
No comments:
Post a Comment